Sabtu, 07 Juni 2014

Indahnya Tempat Wisata di Puncak Bogor



Puncak merupakan Salah satu tempat wisata di bogor yang wajib di kunjungi ketika berwisata di Jawa Barat dan Sekitarnya, karena Wisata Puncak Bogor ini memiliki keindahan panorama alam yang sangat cantik sekali. Banyak orang DKI Jakarta atau Kota Bandung suka berwisata di Puncak yang sudah sangat terkenal memiliki pesona yang memukau.
Puncak sudah menjadi tempat wisata menarik di bogor sejak dulu, Puncak juga menjadi tempat istirahat untuk kebanyakan warga DKI Jakarta yang letih dengan banyaknya aktivitas dan kesibukan pekerjaan di kota. Puncak merupakan nama kawasan wisata pegunungan yang berada di antara wilayah Kab. Bogor dan Kab. Cianjur.

Bahasa Gaul Jejaring Sosial Masyarakat Indonesia



Anda Pengguna Jejaring Sosial ? Jika anda Pengguna Facebook ,Anda pasti juga  tidak asing dengan Bahasa Gaul di Facebook . Mau Tahu Arti - Arti dari Bahasa tersebut , Check it out :

Kebiasaan Unik Orang Indonesia



Seringkali sikap dan tingkah laku kita sebagai orang Indonesia membentuk karakteristik unik dan tidak dijumpai di negara manapun. Berikut ini ada 25 kebiasaan unik orang Indonesia:

Sate / Satay AYAM



Sate atau satai adalah makanan yang terbuat dari potongan daging yang dipotong kecil-kecil dan ditusuki dengan tusukan sate yang biasanya dibuat dari lidi tulang daun kelapa atau bambu, kemudian dibakar menggunakan bara arang kayu. Sate kemudian disajikan dengan berbagai macam bumbu yang bergantung pada variasi resep sate.

Legenda Sigale-Gale ( Sumatera Utara )







Tapanuli sebagai kampung halaman suku Batak memiliki berbagai cerita rakyat sebagaimana cerita rakyat yang dimiliki suku-suku lain di Indonesia.  Berbagai peristiwa dalam kehidupan, secara tidak langsung dapat menjadi sebuah bentuk cerita yang disampaikan secara lisan, baik dari orang tua kepada anak atau pun dari satu kampung ke kampung yang lain.

Danau TOBA ( Sumatera Utara )



anau Toba merupakan keajaiban alam menakjubkan di Pulau Sumatera. Sulit membayangkan ada tempat yang lebih indah untuk dikunjungi di Sumatera Utara selain danau ini. Suasana sejuk menyegarkan, hamparan air jernih membiru, dan pemandangan memesona pegunungan hijau adalah sebagian kecil saja dari imaji danau raksasa yang berada 900 meter di atas permukaan laut itu.

Jumat, 06 Juni 2014

Festival Jalan JAKSA



Informasi ini khususnya saya tujukan buat temen-temen yang rumahnya di luar Jakarta. Saya mau cerita sedikit tentang Jalan Jaksa yang terletak di Jakarta Pusat yang setiap  tahunnya disana selalu diadakan festival, yang kemudian dikenal dengan Festival Jalan Jaksa.

Ondel - ondel ( BETAWI )



Salah satu bentuk pertunjukan rakyat Betawi yang sering tampil dalam pesta-pesta rakyat. Permainan boneka khas masyarakat Betawi ini berupa boneka raksasa yang dimainkan oleh seseorang yang masuk ke dalam boneka tersebut sambil menari-nari menurut irama musik pengiringnya. Dalam menari biasanya ondel-ondel ini berpasangan, boneka laki-laki dan boneka wanita, tetapi ada juga ondel-ondel anak-anak. Tampaknya Ondel-ondel memerankan leluhur atau nenek moyang yang senantiasa menjaga anak cucunya. Oleh karena itu, Ondel-ondel dapat dikatakan sebagai dayang desa.

ANGKLUNG




Overview


For most Indonesians, bamboo is an inseparable component from daily life. House wares, tools, and building materials are among the few things associated with bamboos.  There is even a culinary delight made of young bamboo shoots, locally popular as rebung. Bamboo once played an important role in the struggle for Indonesia’s independence as a symbolic weapon known as bambu runcing, or bamboo spear. The creative and artistic hands of Indonesian artists also carve bamboo into several musical instruments, among them are suling, calung, munsang, clempung, rengkong, and the one Inscribed in 2010 on the Representative List of the Intangible Cultural Heritage of Humanity: the Angklung.